Advertisement
#kbm-tasikmalaya
Rabu , 06 Jan 2021, 18:10 WIB
KBM Tatap Muka di Tasikmalaya Belum Memungkinkan
REPUBLIKA.CO.ID, TASIKMALAYA -- Pemerintah Kota (Pemkot) Tasikmalaya kemungkinan belum akan mengizinkan sekolah menggelar kegiatan belajar mengajar (KBM) tatap muka dalam waktu dekat. Sebab Kota Tasikmalaya masih berstatus zona merah...