Advertisement
#kearifan-santri
Senin , 13 May 2024, 07:58 WIB
Ramai Santri Buru Beasiswa 2024, Begini Ceritanya
REPUBLIKA.CO.ID, SURABAYA -- Lembaga Pengembangan Pesantren dan Diniyah (LPPD) Provinsi Jawa Timur (Jatim) melakukan seleksi terhadap 167 santri yang akan menjadi calon mahasiswa di Universitas Al-Azhar Mesir dengan beasiswa pendidikan...