Advertisement
#keberatan-warga
Jumat , 14 Oct 2022, 01:18 WIB
Gubernur Jateng Merespon Keberatan Warga Atas Berfungsinya Flyover Ganefo
REPUBLIKA.CO.ID, DEMAK—Setelah dilakukan proses uji coba untuk kendaaraan berbadan kecil, jembatan layang Ganefo, di Kecamatan Mranggen, Kabupaten Demak diresmikan penggunaannya oleh Gubernur Jawa Tengah, Ganjar Pranowo, Kamis (13/10/2022). Dengan telah...