Advertisement
#kecelakaan-kabupaten-bogor
Rabu , 10 Jan 2024, 19:38 WIB
Terjadi Dua Kecelakaan Truk dalam Sehari di Kabupaten Bogor
REPUBLIKA.CO.ID, KABUPATEN BOGOR -- Satuan Lalu Lintas (Satlantas) Polres Bogor mengungkapkan dalam sehari terjadi sebanyak dua kali peristiwa kecelakaan truk di wilayah Kabupaten Bogor, Jawa Barat, Rabu (10/1/2024).Kanit Gakkum...