#kelangkaan-buku-nikah
Sabtu , 09 Nov 2013, 14:18 WIB
Kepri Klaim Buku NIkah Cukup Hingga April 2014
REPUBLIKA.CO.ID,BATAM--Kantor Wilayah Kementerian Agama Provinsi Kepulauan Riau memastikan persediaan buku nikah di setiap Kantor Urusan Agama di tujuh kabupaten/kota masih mencukupi hingga akhir tahun."Persediaan buku nikah masih sangat mencukupi....
Sabtu , 02 Nov 2013, 17:00 WIB
Persediaan Buku Nikah di Bengkulu Menipis
REPUBLIKA.CO.ID,BENGKULU--Persediaan buku nikah di Kantor Kementerian Agama Kota Bengkulu menipis, hanya terdapat 350 pasang buku."Persediana buku nikah yang ada sebanyak 350 pasang buku, kami perkirkan cukup untuk dua bulan," kata Kepala Kantor Kementerian Agama Kota Bengkulu Mukhlissuddin, menanggapi kelangkaan buku nikah yang juga terjadi di beberapa kota Indonesia, di Kota Bengkulu, Sabtu.Ia mengatakan, setiap bulan Kemenag Kota Bengkulu mengeluarkan...
Kamis , 31 Oct 2013, 23:14 WIB
Menkokesra: Kelangkaan Buku Nikah Akibat Tinggi Volume Pernikahan
REPUBLIKA.CO.ID, JAKARTA -- Menko Kesra Agung Laksono mengungkapkan laporan...
Kamis , 31 Oct 2013, 21:41 WIB
Buku Nikah Kurang Dirjen Bimas Islam Minta Maaf
REPUBLIKA.CO.ID,JAKARTA--Direktur Jenderal Bimbingan Masyarakat Islam Kemenag menyampaikan permintaan maaf...