Advertisement
#kelembagaan-parpol
Senin , 04 Jul 2022, 14:06 WIB
Penguatan Kelembagaan Parpol Dinilai Sangat Diperlukan
REPUBLIKA.CO.ID, JAKARTA -- Agar bisa berperan mewujudkan perdamaian dan keadilan dunia sebagai tujuan bernegara, partai politik harus memperkuat institusionalisasi atau pelembagaan partainya. Dan dua faktor utama institusionalisasi parpol yang mempengaruhi...