Advertisement
#keluhkan-ispa
Rabu , 25 Jan 2017, 01:30 WIB
175.891 Warga Karawang Keluhkan Penyakit ISPA
REPUBLIKA.CO.ID, KARAWANG -- Sebanyak 175.891 warga Kabupaten Karawang, Jawa Barat, mengeluhkan penyakit infeksi saluran pernapasan akut (ISPA) hingga mendapat perawatan di sejumlah Puskesmas setempat selama 2016.Kepala Bidang Pelayanan Kesehatan...