Advertisement
#kemarau-jambi
Rabu , 07 Aug 2019, 20:38 WIB
Ratusan Prajurit TNI di Jambi Gelar Shalat Minta Hujan
REPUBLIKA.CO.ID, JAMBI— Korem 042/Garuda Putih (Gapu) melaksanakan shalat istisqa atau shalat minta hujan yang diikuti ratusan prajurit TNI dan berbagai elemen masyarakat di Kota Jambi yang digelar Rabu (7/8),...