Advertisement
#kenaikan-listrik-ditunda
Rabu , 15 Jun 2016, 20:01 WIB
Kenaikan Tarif Listrik Ditunda, Kebutuhan Subsidi Naik Lebihi Rp 25 Triliun
REPUBLIKA.CO.ID, JAKARTA -- Komisi VII DPR sepakat untuk menunda pencabutan subsidi listrik bagi pelanggan golongan 900 Volt Ampere (VA) yang semula direncanakan mulai berjalan Juli tahun ini. Kebijakan ini...
Ahad , 02 Mar 2014, 11:59 WIB
Kalangan Industri Minta Kenaikan Tarif Listrik Bertahap
REPUBLIKA.CO.ID, JAKARTA -- Kalangan industri hulu dan hilir meminta pemerintah menunda rencana kenaikan tarif listrik golongan industri pada Mei 2014. Kenaikan tarif listrik sebaiknya diberlakukan secara bertahap dan dimulai pada 2015. Hal itu agar tidak terlalu membebani pendapatan pada tahun ini yang sudah sangat berat."Kami memaklumi tarif listrik harus naik tetapi jangan sekaligus, tetapi bertahap dua sampai tiga tahun....