Pemerintah Kota Tangerang menggelar uju emisi gratis sebagai upaya menjaga kualitas udara di Kota Tangerang, Banten. Kegiatan itu diadakan selama tiga hari pada Selasa (20/9/2022) hingga Kamis (22/9/2022).

Uji Emisi Digelar di Tangerang 20-22 September 2022, Sasar 2.000 Kendaraan

REPUBLIKA.CO.ID, KOTA TANGERANG--Pemerintah Kota Tangerang menggelar uju emisi gratis sebagai upaya menjaga kualitas udara di Kota Tangerang, Banten. Kegiatan itu diadakan selama tiga hari pada Selasa (20/9/2022) hingga Kamis (22/9/2022).  Kepala Dinas Lingkungan Hidup (DLH) Kota Tangerang, Tihar Sopian mengatakan, uji emisi dilakukan untuk menerapkan Peraturan Pemerintah (PP) Nomor 22 Tahun 2021 tentang Penyelenggaraan Perlindungan dan Pengelolaan Lingkungan Hidup. Bahwa...

Pengguna kendaraan bermobil terkadang tidak terlalu memperhatikan radiator, padahal radiator memiliki fungsi sangat vital karena mampu mendinginkan mesin. Valvoline memperkenalkan dua produk pendingin radiator (radiator coolant) bagi para pecinta otomotif di Indonesia, yaitu Valvoline Long Life Coolant dan All Weather Coolant.

Saat Memilih Radiator Coolant Bagi Kendaraan Anda, Perhatikan Ini

REPUBLIKA.CO.ID, JAKARTA-- Pengguna kendaraan bermobil terkadang tidak terlalu memperhatikan radiator, padahal radiator memiliki fungsi sangat vital karena mampu mendinginkan mesin. Ketidakpedulian akan pentingnya radiator, membuat pemilik kendaraan terkadang juga abai dengan cairan apa yang sebaiknya digunakan sebagai media pendinginnya.  Akhirnya, untuk memudahkan radiator tersebut hanya diisi dengan air tanah yang sebetulnya sangat tidak disarankan. Pada dasarnya air tanah banyak mengandung...