#kepulauan-batam
Rabu , 12 Feb 2014, 14:44 WIB
Benarkah Ada Rencana Penjualan Pulau Bali?
REPUBLIKA.CO.ID, BATAM -- Warga pesisir Kota Batam Kepulauan Riau membantah isu penjualan Pulau Bali yang terletak di sekitar Jembatan I Barelang ke warga negara asing seperti yang diberitakan media...
Sabtu , 25 May 2013, 22:10 WIB
Tanah Dirampas Wali Kota, Warga Batam Demo
REPUBLIKA.CO.ID, JAKARTA -- Puluhan orang yang tergabung dalam Himpunan Masyarakat Adat Pulau-pulau Rempang Galang (Himad Purelang) yang berasal dari Kota Batam, Kepulauan Riau akan berunjuk rasa ke Kementerian Pariwisata dan Ekonomi Kreatif, Kementerian Pertahanan, Badan Pertanahan Nasional, Badan Pertanahan Nasional dan Badan Pemeriksa Keuangan Republik Indonesia. "Aksi unjuk rasa akan kita mulai Senin (27/5) sampai Jumat (31/5). Kami ingin mengungkapkan kepada...