#keracunan-di-bantargebang
Kamis , 19 Jan 2023, 19:11 WIB
Satu Keluarga di Bantargebang Diracun, Ini Motif Pelaku
REPUBLIKA.CO.ID, JAKARTA -- Polda Metro Jaya memastikan satu keluarga di Bantargebang, Bekasi, Jawa Barat tewas diracun oleh pelaku pembunuhan berantai. Motif para korban dibunuh karena mengetahui tindak kejahatan lain...
Kamis , 19 Jan 2023, 18:38 WIB
Terungkap! Kasus Keracunan di Bantargebang Ternyata Korban Pembunuhan Berantai
REPUBLIKA.CO.ID, JAKARTA -- Penyidik Polda Metro Jaya menemukan fakta baru dalam kasus satu keluarga keracunan di Bantargebang, Bekasi Jawa Barat. Ternyata para pelaku yang meracuni para korban tersebut adalah pelaku pembunuhan berantai dengan modus penipuan penggandaan kekayaan atau pesugihan."Sejauh ini, total korban ada sembilan orang," ucap Kapolda Metro Jaya, Inspektur Jenderal Polisi Fadil Imran, saat konferensi pers di Markas...