#kerajinan-payung
Jumat , 20 Aug 2021, 16:48 WIB
In Picture: Kerajinan Payung Lukis di Solo
REPUBLIKA.CO.ID,SOLO -- Perajin Sanggar Lukis Kain Nasrafa melukis payung berbahan kain di Sentra Industri Kecil dan Menengah (IKM) Kreatif Semanggi Harmoni, Solo, Jawa Tengah, Jumat (20/8/2021). Kerajinan payung kain lukis yang...
Rabu , 16 Mar 2016, 09:32 WIB
Membangkitkan Kerajinan Payung Juwiring
Oleh Edy Setyoko Mlaku panas-panas, Ora nggawa payung, Srandale diseret, Dlamakane mlenthung, Surabaya geger, ngungsi nang Madiun, Madiun-Jakarta, Janji rukun tetap merdeka. REPUBLIKA.CO.ID, Sepenggal syair lagu dolanan khas Jawa Timuran itu, dilantunkan Ketua Dewan Pembina Yayasan Dompet Dhuafa (DD), Parni Hadi. Ia bersama pengurus DD saat berkunjung ke sentra kerajinan lukis payung Dukuh Gumantar, Desa Tanjung, Kecamatan Juwiring, Kabupaten Klaten, Jawa Tengah. Parni Hadi tampak semangat, antusias, melantunkan syair...