Advertisement
#keseimbangan-ilmu-pengetahuan-dan-agama
Kamis , 17 Nov 2022, 14:39 WIB
Mahasiswa Diminta Bangun Keseimbangan Ilmu Pengetahuan dan Agama
REPUBLIKA.CO.ID, SURABAYA -- Wakil Gubernur Jawa Timur Emil Elestianto Dardak mengajak mahasiswa untuk membangun keseimbangan antara ilmu pengetahuan dan ilmu agama, utamanya di bidang ilmu sosial dan ilmu politik....