#ketua-umum-baru-golkar
Selasa , 24 May 2016, 18:05 WIB
Akom Kirim Surat ke Setya Novanto Minta Kubunya Diakomodasi
REPUBLIKA.CO.ID, JAKARTA -- Pascakalah dalam perebutan kursi ketua umum dalam Musyawarah Nasional Luar Biasa Partai Golkar, ada kekhawatiran bahwa tim dari Ade Komarudin akan disingkirkan oleh Setya Novanto, mengingat...
Kamis , 19 May 2016, 19:51 WIB
Gerindra: Pemerintah Tinggal Tunggu Karma dari Parpol
REPUBLIKA.CO.ID, JAKARTA -- Partai Gerindrai menghargai keputusan Partai Golkar yang memutuskan bergabung dengan pemerintahan Jokowi-JK. Gerindra melihat apa yang dilalui oleh Partai Golkar dan Partai Persatuan Pembangunan (PPP) merupakan perjalanan politik yang 'berdarah-darah'.Wakil Ketua Umum Partai Gerindra, Desmond Junaidi Mahesa menilai pemerintah sampai saat ini masih ditakui oleh partai politik karena membuat Parpol terpecah. Namun menurutnya Parpol pada pemerintah...