#kickboxing-sea-games
Sabtu , 14 May 2022, 08:12 WIB
Kickboxing Indonesia Lampaui Target Emas di SEA Games
REPUBLIKA.CO.ID, JAKARTA -- Tim Nasional (Timnas) Kickboxing Indonesia sukses menuntaskan tugas di SEA Games 2021 Vietnam. Sebanyak dua medali emas, satu perak,dan satu perunggu disumbangkan bagi Kontingen Indonesia. Manajer Timnas Kickboxing Indonesia Nurosi...
Kamis , 12 May 2022, 03:05 WIB
Kickboxing Indonesia Amankan Dua Tiket Final SEA Games Vietnam
REPUBLIKA.CO.ID, BAC NINH -- Indonesia mengamankan dua tiket final kickboxing SEA Games Vietnam melalui Diandra Ariesta Pieter di nomor full contact 56kg putri dan Salmri Stendra Pattisamallo di nomor full contact 51kg putra. Tampil di Bac Ninh Gymnasium, Rabu (11/5/2022), Diandra mengalahkan atlet Vietnam Nhi Le Thi dengan 2-1, sementara Salmri menekuk Seksit Thimadee asal Thailand dengan 2-1 pada laga...
Rabu , 11 May 2022, 07:48 WIB
Atlet Kickboxing Nadya Nakhoir Sumbang Medali Perunggu Pertama
REPUBLIKA.CO.ID, JAKARTA -- Indonesia akhirnya pecah telur dalam perolehan medali...