Advertisement
#kinerja-hulu-pertamina
Selasa , 29 May 2018, 05:50 WIB
Pertamina Laksanakan Pemboran 27 Sumur Eksplorasi
REPUBLIKA.CO.ID, JAKARTA -- PT Pertamina (Persero) terus aktif melakukan kegiatan eksplorasi migas. Hal ini terlihat pada program prioritas sektor hulu yakni melaksanakan pemboran eksplorasi 27 sumur dengan target temuan...
Selasa , 29 May 2018, 01:25 WIB
Pertamina Catat Kinerja Positif pada Kuartal I 2018
REPUBLIKA.CO.ID, JAKARTA -- PT Pertamina (Persero) mencatat kinerja positif sepanjang kuartal I (Januari-Maret) 2018 untuk produksi migas mencapai sebesar 923 MBOEPD. Pencapaian produksi tersebut terdiri atas minyak bumi sebesar 386 MBOPD dan gas bumi 3.115 MMSCFD."Produksi minyak naik 14 persen dibandingkan periode sama 2017, yang terealisasi 337 MBOPD dan produksi gas naik sebesar 55 persen dibandingkan periode sama 2017...