#kkb-serang-patroli-tni
Ahad , 13 Nov 2022, 19:46 WIB
Prajurit Korban Penembakan KKB Dievakuasi ke Timika
REPUBLIKA.CO.ID, JAYAPURA – Sersan Kepala Iskan Dwi Wardana, prajurit yang mengalami luka tembak akibat diserang kelompok kriminal bersenjata saat berpatroli di sekitar Kampung Yenggernok, Distrik Gome, Kabupaten Puncak, Papua Tengah,...
Ahad , 13 Nov 2022, 14:10 WIB
Seorang Prajurit TNI Terluka Tembak Saat Patroli Diserang KKB
REPUBLIKA.CO.ID, JAYAPURA -- Kelompok Kriminal Bersenjata (KKB), Ahad (13/11/2022) sekitar pukul 11.37 WIT, menyerang patroli aparat keamanan. Akibat serangan itu, seorang prajurit TNI Serka Iskan Dwi Wardana dilaporkan terkena luka tembak di bagian paha kanan. "Memang benar ada laporan KKB menyerang aparat keamanan di sekitar Kampung Yenggernok, Distrik Gome, Kabupaten Puncak, Papua Tengah. Memang benar ada laporan anggota terluka tembak...