#koalisi-masyarakat-adat-kanipan
Kamis , 27 Aug 2020, 22:53 WIB
AMAN Minta Pusat Turun Selesaikan Masalah Adat Laman Kinipan
REPUBLIKA.CO.ID, JAKARTA -- Sekretaris Jenderal Aliansi Masyarakat Adat Nasional (AMAN) Rukka Sombolinggi meminta pemerintah pusat ikut turun tangan menyelesaikan persoalan masyarakat adat Laman Kinipan di Kabupaten Lamandau, Kalimantan Tengah, karena...
Kamis , 27 Aug 2020, 18:50 WIB
Koalisi Masyarakat Minta Warga Adat Kinipan Dibebaskan
REPUBLIKA.CO.ID, JAKARTA -- Sejumlah masyarakat yang menamakan diri Koalisi Keadilan untuk Kinipan meminta aparat Polda Kalimantan Tengah membebaskan sejumlah anggota masyarakat adat Kinipan yang ditangkap dalam buntut perkara dengan PT Sawit Mandiri Lestari (SML). Mereka yang ditangkap di antaranya Riswan (29 tahun) yang merupakan anggota Komunitas Adat Laman Kinipa. Menurut Koalisi, ia ditangkap tiga minggu setelah mediasi antara komunitas adat Kinipan...