Advertisement
#komunikasi-palu
Sabtu , 13 Oct 2018, 03:49 WIB
Telkomsel Pulihkan 100 Persen Jaringan di Palu
REPUBLIKA.CO.ID, JAKARTA -- Telkomsel berhasil memulihkan 100 persen jaringan pascabencana di Palu dan Donggala, Sulawesi Tengah. Sehingga masyarakat dapat kembali melakukan aktivitas komunikasi suara, SMS, dan data dengan normal....