Advertisement
#korban-sudan
Kamis , 15 Jun 2023, 21:37 WIB
IOM Catat Lebih dari 2,2 Juta Orang Mengungsi Akibat Konflik Sudan
REPUBLIKA.CO.ID, ISTANBUL -- Organisasi Internasional untuk Migrasi (IOM) mencatat lebih dari 2,2 juta orang telah mengungsi sejak konflik meletus antara tentara Sudan dan kelompok paramiliter Pasukan Dukungan Cepat (RSF) pada...