#korea-terbuka-super-series
Jumat , 15 Sep 2017, 01:37 WIB
Marcus/Kevin Waspadai Ganda Cina di Perempat Final Korea
REPUBLIKA.CO.ID, JAKARTA -- Pasangan ganda putra Marcus Fernaldi Gideon/Kevin Sanjaya Sukamuljo sukses melaju ke putaran perempat final turnamen bulu tangkis Korea Terbuka 2017 setelah menjegal langkah pasangan Malaysia Ong...
Jumat , 15 Sep 2017, 00:46 WIB
Praveen/Debby Perpanjang Napas Ganda Campuran di Korea
REPUBLIKA.CO.ID, JAKARTA -- Pasangan Praveen Jordan/Debby Susanto memperpanjang napas ganda campuran Indonesia dalam turnamen bulu tangkis Korea Terbuka 2017 dengan lolos ke putaran perempat final. Laman resmi Federasi Bulu Tangkis Dunia (BWF) yang dipantau di Jakarta, Kamis, mencatat salah satu pasangan ganda campuran andalan Indonesia tersebut berhasil melangkah ke perempat final setelah memulangkan wakil Thailand Bodin Isara/Savitree Amitrapai dalam pertarungan...
Senin , 11 Sep 2017, 18:35 WIB
PBSI Targetkan Ganda Putra Tembus Final Korea Terbuka
REPUBLIKA.CO.ID, JAKARTA -- Dua kejuaraan super series akan berlangsung di...