#kpk-periksa-sda
Selasa , 06 May 2014, 17:26 WIB
In Picture: SDA Penuhi Panggilan KPK
REPUBLIKA.CO.ID, JAKARTA -- Menteri Agama Suryadharma Ali memenuhi panggilan Komisi Pemberantasan Korupsi (KPK), Selasa (6/5). Pemanggilan Suryadharma Ali tersebut untuk dimintai keterangan dalam penyelidikan kasus dugaan korupsi dana penyelenggaraan ibadah...
Selasa , 06 May 2014, 10:33 WIB
Datang ke KPK, SDA Belum Tahu Diperiksa Terkait Kasus Apa
REPUBLIKA.CO.ID,JAKARTA--Menteri Agama Suryadharma Ali memenuhi panggilan penyelidik Komisi Pemberantasan Korupsi (KPK), Selasa (6/5). Suryadharma akan dimintai keterangan terkait penyelidikan pengadaan barang/jasa penyelenggaraan haji tahun anggaran 2012-2013.Suryadharma sudah datang di gedung KPK sekitar pukul 9:15 WIB. Ia mengonfirmasi adanya permintaan untuk memberikan keterangan dari KPK. Namun, ia tidak mengetahui persoalan yang tengah diselidiki lembaga antirasuah itu. "Belum, belum tahu. Jadi...