Advertisement
#kreativitas-polisi
Kamis , 15 Feb 2018, 23:04 WIB
Polisi Kreatif, Ubah Barang Bekas Jadi Kerajinan Bernilai
REPUBLIKA.CO.ID, GORONTALO -- Menjalani aktivitas sebagai anggota polisi tak membuat Bripka Suparno Hamzah kehilangan waktu menyalurkan bakatnya. Tak sekadar hobi, aktivitasnya di luar pekerjaan sebagai anggota polisi menghasilkan uang. Anggota...