#kritik-tanpa-dipanggil-polisi
Ahad , 14 Feb 2021, 06:00 WIB
'Bagaimana Kritik Pemerintah Agar tak Dipanggil Polisi?'
REPUBLIKA.CO.ID, JAKARTA — Mantan Wakil Presiden, Jusuf Kalla (JK) menanggapi pernyataan Presiden Joko Widodo yang meminta masyarakat lebih aktif untuk mengkritik kinerja pemerintah. Ia mengatakan demokrasi tidak akan bisa lepas dari...
Ahad , 14 Feb 2021, 05:11 WIB
Politikus PDIP: Sampaikan Kritik ke Pemerintah Sesuai Fakta
REPUBLIKA.CO.ID, JAKARTA -- Wakil Ketua Badan Akuntabilitas Keuangan Negara (BAKN) DPR RI Hendrawan Supratikno berharap kritik masyarakat kepada pemerintah disampaikan sesuai fakta dan objektif. Hal itu penting agar dapat menjadi masukan vital bagi pembuat kebijakan publik."Kritik yang objektif, jujur, didukung data, justru menjadi masukan vital bagi perbaikan kebijakan publik," politikus PDIP itu di Jakarta, Sabtu.Dia tidak menganjurkan pengkritik memutarbalikkan...