#kualitas-udara-palangka-raya
Rabu , 04 Oct 2023, 20:15 WIB
Kualitas Udara Palangka Raya Masuk Kategori Berbahaya
REPUBLIKA.CO.ID, PALANGKA RAYA -- Kualitas udara di Kota Palangka Raya, Provinsi Kalimantan Tengah (Kalteng), masuk kategori berbahaya dampak kabut asap pekat yang menyelimuti wilayah udara setempat. "Kami mengimbau masyarakat, termasuk anak...
Kamis , 28 Sep 2023, 22:29 WIB
Kualitas Udara di Palangka Raya Masuk Kategori Sangat tidak Sehat
REPUBLIKA.CO.ID, PALANGKA RAYA -- Kualitas udara di Kota Palangka Raya, Provinsi Kalimantan Tengah (Kalteng), masuk dalam kategori sangat tidak sehat atau berkategori zona merah dampak kabut asap kebakaran lahan dan hutan. "Munculnya kabut asap dampak kebakaran lahan ini menurunkan kualitas udara menjadi sangat tidak sehat. Kondisi ini yang harus selalu diantisipasi masyarakat saat akan beraktivitas di luar rumah," kata Penjabat...