#lapas-rangkasbitung
Jumat , 16 Apr 2021, 14:05 WIB
Warga Binaan Lapas Panen Timun Suri Saat Ramadhan
REPUBLIKA.CO.ID, LEBAK -- Warga binaan Lembaga Pemasyarakatan (Lapas) Kelas III Rangkasbitung, Kabupaten Lebak, Banten memanen timun suri sehingga dapat menghasilkan nilai ekonomi. "Produksi panen timun suri itu dipasok ke pasar dengan...
Ahad , 01 Mar 2020, 09:09 WIB
Napi Lapas Rangkasbitung Lakukan Gerakan Tanam Jagung
REPUBLIKA.CO.ID,LEBAK -- Warga binaan Lembaga Pemasyarakatan Kelas III Rangkasbitung Kabupaten Lebak, Banten melakukan gerakan tanam jagung. Penanaman jagung di lahan seluas 2.000 meter persegi di lahan Pondok Asimilasi berlokasi di Sumur Buang Kecamatan Cibadak. "Kami merasa senang dan bahagia bisa tanam jagung sebelum bebas menjalani masa hukuman," kata Eka (40), seorang warga binaan Lapas Kelas III Rangkasbitung, Kabupaten Lebak, Sabtu...