Advertisement
#larangan-bus-pariwisata-masuk-malioboro
Kamis , 31 Jan 2013, 22:16 WIB
Dilarang Masuk Malioboro, Pelaku Bus Wisata Ngadu ke DPRD
REPUBLIKA.CO.ID, YOGYAKARTA -- Beberapa pelaku wisata di kawasan Malioboro terutama pengusaha hotel dan penginapan mendatangi kantor DPRD Kota Yogyakarta, Kamis (31/1). Mereka mengadukan kebijakan Pemkot setempat yang melarang bus-bus wisata...