Advertisement
#layanan-bank-di-kapal
Rabu , 23 Oct 2013, 20:19 WIB
BRI Siapkan Kantor di Atas Kapal Laut
REPUBLIKA.CO.ID,JAKARTA--PT Bank Rakyat Indonesia Tbk (BRI) merencanakan membuat kantor bank di atas kapal laut pada 2014 mendatang untuk meningkatkan layanan perbankan di pulau-pulau terpencil."Jadi, kita ingin menyiapkan satu sarana...