Lamine Yamal merayakan gol bersama Barcelona dengan gestur tangan kode pos Rocafonda.

Flick Janji Optimalkan Yamal dan Terapkan Filosofi Menyerang di Barcelona

REPUBLIKA.CO.ID, JAKARTA -- Pelatih baru Barcelona Hansi Flick berjanji akan mengoptimalkan potensi pemain muda Lamine Yamal sekaligus mengembalikan gaya bermain Barcelona sebagai tim yang menerapkan filosofi sepak bola menyerang. Hansi Flick masuk sebagai pelatih kepala Barcelona dengan kontrak berdurasi dua tahun untuk menggantikan Xavi Hernandez yang dipecat karena tidak menghasilkan trofi pada musim lalu. "Yang ingin saya lihat adalah kami bermain sepak...

Pelatih FC Barcelona Xavi Hernandez (kanan) memimpin latihan timnya.

Pelatih Sevilla Kecam Perlakuan Barcelona Terhadap Mantan Bintangnya

REPUBLIKA.CO.ID, JAKARTA -- Pelatih Sevilla Quique Sanchez Flores mengkritik Barcelona atas perlakuan mereka terhadap para mantan bintangnya. Barcelona mengumumkan pada Jumat (24/5/2024) bahwa pelatih Xavi Hernandez akan diberhentikan pada akhir musim ini. Barcelona memecat Xavi hanya empat pekan setelah mengonfirmasi dia akan menghormati tahun terakhir kontraknya untuk memimpin Blaugrana menjalani musim depan. Sebelumnya pada Januari lalu, Xavi menyatakan akan mengundurkan diri...