Advertisement
#lily-sharon
Senin , 13 Jan 2014, 14:01 WIB
Israel Siaga di Lokasi Pemakaman Ariel Sharon
REPUBLIKA.CO.ID, TEL AVIV -- Upacara pemakaman mantan perdana menteri Israel, Ariel Sharon, akan dilakukan dengan upacara militer hari ini. Pemakaman akan dijaga dengan ketat. Seperti dilansir BBC, Senin (13/1),...
Ahad , 12 Jan 2014, 01:46 WIB
Ariel Sharon Akan Dimakamkan Senin Sore
REPUBLIKA.CO.ID, TEL AVIV -- Mantan Perdana Menteri Israel, Ariel Sharon meninggal dunia pada usia 85 tahun, Sabtu (11/1) waktu setempat. Upacara pemakaman mendiang Ariel Sharon tengah dipersiapkan oleh Pemerintah Israel. Rencana prosesi pemakaman Sharon akan diputuskan Sabtu (11/1) malam waktu setempat oleh para pejabat Israel. Menurut surat kabar Haaretz, prosesi pemakaman akan dilakukan secara militer pada Senin (13/1) sore...