#longsor-kalsel
Senin , 27 Nov 2023, 14:00 WIB
Pemprov Kalsel Antisipasi Bencana Banjir dan Longsor Selama Musim Hujan
REPUBLIKA.CO.ID, BANJAR -- Pemerintah Provinsi Kalimantan Selatan menyiagakan seluruh sumber daya untuk menghadapi kemungkinan terjadi bencana alam seperti banjir dan tanah longsor selama musim penghujan. Apel kesiapsiagaan menghadapi bencana banjir,...
Ahad , 17 Jan 2021, 04:45 WIB
Tanah Longsor di Tanah Laut, Lima Orang Meninggal
REPUBLIKA.CO.ID, PELAIHARI -- Banjir besar di Kabupaten Tanah Laut, Kalimantan Selatan menyebabkan terjadinya tanah longsor yang menewaskan lima orang. Proses pencarian masih dilakukan terhadap korban yang terjebak."Tanah longsor terjadi di Desa Guntung Besar dan Gunung Keramaian Desa Panggung Baru, Kecamatan Pelaihari," kata Bupati Tanah Laut Sukamta di Pelaihari, Sabtu.Hingga saat ini, tim SAR gabungan dari pemda dibantu TNI-Polri, Basarnas...