#longsor-puncak-cianjur
Ahad , 06 Dec 2020, 19:41 WIB
Sempat Tertimbun Longsor, Jalur Puncak-Cianjur Dapat Dilalui
REPUBLIKA.CO.ID, CIANJUR -- Jalur Puncak-Cianjur, Jawa Barat, tepatnya di Desa Ciloto, Kecamatan Cipanas, Ahad (6/12) menjelang malam, kembali dapat dilalui kendaraan setelah sempat tertimbun longsor dan pohon tumbang. Polres...
Kamis , 29 Mar 2018, 02:25 WIB
Longsor di Bahu Jalan Puncak Pas Cianjur
REPUBLIKA.CO.ID, CIANJUR -- Bencana longsor terjadi di kawasan Puncak Pas, Kecamatan Cipanas Kabupaten Cianjur, Rabu (28/3) malam. Di mana bahu jalan di jalur Puncak Pas Cianjur longsor sepanjang 150 meter. Informasi yang diperoleh dari Polres Cianjur menyebutkan, longsor terjadi pada Rabu malam sekitar pukul 20.45 WIB. Kapolres Cianjur AKBP Soliyah mengatakan, lokasi longsor berada di Puncak Pass Cianjur Kecamatan Cipanas. "Panjang...