#lukai-rakyat
Kamis , 27 Jun 2013, 09:11 WIB
Sikap Presiden Simbol Kelemahan
REPUBLIKA.CO.ID, JAKARTA -- Permintaan maaf Indonesia kepada Malaysia dan Singapura menjadi tanda negatif bagi kepemimpinan Presiden Susilo Bambang Yudhoyono. Sekretaris Konferensi Waligereja Indonesia (KWI) Romo Benny Susetyo mengatakan, permintaan...
Rabu , 26 Jun 2013, 11:56 WIB
Presiden Lukai Rakyat
REPUBLIKA.CO.ID, JAKARTA -- Permintaan maaf Presiden Susilo Bambang Yudhoyono kepada Singapura dan Malaysia soal kebakaran hutan mendapat kritikan. Sejumlah kalangan menilai tindakan Presiden itu telah menyakiti rakyat, khususnya warga Riau yang menjadi korban kabut asap. Permintaan maaf Presiden seharusnya lebih dahulu ditujukan kepada rakyatnya sendiri. Ristu Hasriandi (28 tahun), warga Pekanbaru, Riau, mengingatkan bukan hanya warga Singapura dan Malaysia...