#madball
Jumat , 04 Jan 2013, 19:31 WIB
Madball Segera Menggebrak Kota Kembang
REPUBLIKA.CO.ID, JAKARTA --Band hardcore legendaris asal kota New York, Amerika Serikat, Madball, yang juga merupakan bagian dari keluarga besar DMS, akan tampil menggebrak penggemarnya di Indonesia. Madball yang dimotori oleh...
Rabu , 02 Jan 2013, 14:11 WIB
Madball Siap Mengguncang Bandung
REPUBLIKA.CO.ID,Keberadaan Madball menjadi salah satu band hardcore yang paling banyak mempengaruhi musisi lain diseluruh dunia. Band ini digawangi oleh Freddy Cricien, Mitts,Hoya Roc dan Mike Justian. Album terbaru mereka, ‘Rebellion’, merupakan rilisan pertama dari label BNB. Label yang tak lain milik Freddy Cricien. Semua elemen Madball dan hardcore sangat terasa di album ini. Setelah penantian panjang akhirnya Madball akan...