#mahfud-md-vs-dpr
Senin , 03 Apr 2023, 19:11 WIB
Tanggapi Mahfud MD Soal DPR Jelek, Noorsy: Ada Kok Jurus Perbaiki Kualitas DPR
REPUBLIKA.CO.ID, JAKARTA -- Ekonom dan pengamat politik Ichsanuddin Noorsy menyatakan sebenarnya ada solusi untuk memperkuat Lembaga DPR RI yang saat ini dihuni anggota dewan yang notabene kepanjangan tangan partai politik. Solusi...
Senin , 03 Apr 2023, 04:05 WIB
Debat Panas Mahfud dengan Anggota DPR, Teringat Gus Dur yang Ingin Bubarkan DPR: Seperti Anak TK
Gus Dur mengatakan jika DPR seperti Taman Kanak-Kanak (TK). Foto: Republika. KURUSETRA -- Salam Sedulur... Menteri Koordinator Bidang Politik, Hukum, dan Keamanan (Menko Polhukam) sekaligus Ketua Komite Tindak Pidana Pencucian Uang (TPPU) Mahfud MD menjadi sorotan setelah berdebat dengan anggota Komisi III DPR, Rabu (29/3/2023) membahas transaksi mencurigakan senilai Rp 349 triliun di lingkungan Kementerian Keuangan (Kemenkeu). Sepanjang rapat, Mahfud...