Advertisement
#majelsi-ulama-indonesia
Sabtu , 04 Nov 2023, 17:58 WIB
MUI Pastikan Aksi Akbar untuk Palestina tidak Ditunggangi Kepentingan Politik
REPUBLIKA.CO.ID, JAKARTA — Majelis Ulama Indonesia (MUI) memastikan bahwa aksi akbar Palestina tidak akan ditunggangi oleh kepentingan politik. Hal itu disampaikan langsung oleh Ketua MUI Bidang Hubungan Luar Negeri, Sudarnoto...