Advertisement
#makam-pekanbaru
Jumat , 15 Aug 2014, 23:50 WIB
Gubernur Riau Rencanakan Pemindahan Makam Pahlawan Pekanbaru
REPUBLIKA.CO.ID, PEKANBARU -- Gubernur Riau, Annas Maamum merencanakan pemindahan makam pahlawan di Pekanbaru karena dinilai sudah terlalu padat dan lokasinya yang ditutupi "fly over" (jalan layang) di tengah kota."Saya...