Advertisement
#makanan-khas-berbuka
Sabtu , 18 Jun 2016, 14:11 WIB
Beijing Punya Kudapan Khas Berbuka Puasa Halal
REPUBLIKA.CO.ID,BEIJING -- Beragam kudapan khas di kawasan Muslim Niujie Beijing, Cina menjadi sajian pilihan untuk berbuka puasa, selain buah-buahan segar dan teh hangat. Aneka kudapan khas tersebut dijual di toko-toko...