Advertisement
#maluku-utara-gempa
Ahad , 19 Nov 2017, 06:15 WIB
Dini Hari Maluku Utara Kembali Diguncang Gempa
REPUBLIKA.CO.ID, JAKARTA -- Maluku Utara kembali diguncang gempa bumi pada Ahad dinihari sekitar pukul 01.36 WIB dengan kekuatan 5,4 skala richter (SR). Informasi dari laman Badan Meteorologi, Klimatologi dan...
Kamis , 09 Nov 2017, 11:55 WIB
Halmahera Diguncang Gempa 5,3 SR
REPUBLIKA.CO.ID, MANADO -- Wilayah sekitar 83 kilometer barat laut Halmahera Barat, Provinsi Maluku Utara diguncang gempa berkekuatan 5,3 Skala Richter, pukul 10.11 WIB, Kamis (9/11)."Hingga kini belum ada informasi terjadinya kerusakan," kata Nurfitriani, personel Stasiun Geofisika Winangun, Kota Manado, Sulawesi Utara.Gempa yang terjadi di lokasi 1.89 LU, 127.06 BT tersebut terasa hingga beberapa daerah di Provinsi Sulawesi Utara seperti...