Advertisement
#marquez-ke-ducati-lenovo
Sabtu , 29 Jun 2024, 07:03 WIB
Puja-puji Marquez untuk Bagnaia yang Menjadi Rekan Satu Tim Musim Depan
REPUBLIKA.CO.ID, JAKARTA - Pembalap Gresini Racing Marc Marquez mengatakan dirinya banyak belajar dari pembalap Ducati Francesco Bagnaia pada musim ini tentang bagaimana mengendarai motor Ducati. Hal ini dikatakan Marquez...
Sabtu , 29 Jun 2024, 06:35 WIB
Musim Depan Resmi Tandem dengan Marquez di Ducati Lenovo, Bagnaia Ungkap Perasaannya
REPUBLIKA.CO.ID, Juara dunia delapan kali Marc Marquez terkonfirmasi bakal memperkuat tim pabrikan Ducati, Ducati Lenovo, bersama juara bertahan Francesco Bagnaia untuk musim 2025 dan 2026. Bagnaia pun menganggap duet dengan Marquez adalah sebuah tantangan baru. Dilansir dari laman resmi MotoGP, Bagnaia mengatakan, mendapatkan tandem baru dengan Marquez musim depan akan menyenangkan. Pembalap asal Italia itu mengakui Marquez yang merupakan juara enam kali...