#mascherano-perpanjang-kontrak
Kamis , 04 Aug 2016, 09:22 WIB
Mascherano Bahagia Masih Dipercaya Barcelona
REPUBLIKA.CO.ID, LONDON--Javier Mascherano baru saja mendapat perpanjangan kontrak dari Barcelona pekan lalu. Pemain bertahan ini akan mengabdi untuk Los Azulgrana selama tiga musim ke depan. “Saya ingin berterima kasih untuk klub...
Rabu , 27 Jul 2016, 22:43 WIB
Mascherano Setuju Perpanjang Kontrak Setahun Bersama Barcelona
REPUBLIKA.CO.ID, BARCELONA -- Javier Mascherano menyetujui perpanjang kontrak baru berdurasi setahun. Pemain timnas Argentina ini akan bertahan di Camp Nou sampai 30 Juni 2019. Sebab kontrak lamanya baru akan berakhir pada 30 Juni 2018. Kabar ini disampaikan oleh Direktur Olahraga Profesional Barcelina Albert Soler saat konferensi pers perkenalan Andre Gomes pada Rabu (27/7), seperti dikutip dari laman resmi Barcelona. Mascherano bergabung...