Advertisement
#memutar-360-derajat
Senin , 28 May 2012, 15:21 WIB
Menhub: Pilot Sukhoi Sempat Memutar 360 Derajat
REPUBLIKA.CO.ID, JAKARTA -- Menteri Perhubungan EE Mangindaan hari ini, Senin (28/5) memberikan penjelasan kepada Komisi Perhubungan Dewan Perwakilan Rakyat (DPR) terkait kecelakaan yang menimpa pesawat Sukhoi Super Jet 100....