Advertisement
#mengakses-aplikasi
Sabtu , 20 Jan 2024, 17:00 WIB
Petani di Indramayu Mengeluh Kesulitan Tebus Pupuk Subsidi
REPUBLIKA.CO.ID, INDRAMAYU--- Para petani di Kabupaten Indramayu mengeluh sulit memperoleh pupuk subsidi pada musim tanam kali ini. Selain cara menebus pupuk yang dianggap ribet, mereka juga kecewa karena alokasi pupuk...