Advertisement
#mengapa-setelah-vaksinasi-sebaiknya-tidak-langsung-lakukan-aktivitas-berat
Sabtu , 04 Mar 2023, 08:55 WIB
Jangan Langsung Beraktivitas Berat Setelah Divaksinasi, Ini Alasannya
REPUBLIKA.CO.ID, JAKARTA -- Anda baru divaksinasi? Sebaiknya, hindari beraktivitas fisik terlalu berat sementara waktu. Itu penting untuk memberi tubuh waktu memulihkan diri. Langkah tersebut juga dapat meminimalkan kemungkinan efek samping...