#micro-library
Jumat , 13 Jul 2018, 16:54 WIB
Pemkot Bandung Tambah Perpustakaan Mini
REPUBLIKA.CO.ID, BANDUNG -- Pemerintah Kota (Pemkot) Bandung menambah perpustakaan mini (Micro Library). Setelah memiliki micro library di Jalan Bima Kelurahan Arjuna, Kecamatan Cicendo, micro library akan hadir di halaman...
Ahad , 06 Sep 2015, 21:45 WIB
Kota Bandung Miliki Microlibrary Pertama di Dunia
REPUBLIKA.CO.ID, BANDUNG -- Microlibrary pertama di dunia dengan konsep unik yang berdiri di Kelurahan Arjuna resmi dibuka pada Sabtu (5/9). Bangunan microlibrary ini terlihat unik karena terdiri dari susunan 2 ribu ember bekas yang membentuk kode binari. Bangunan Microlibrary Kelurahan Arjuna ini memiliki susunan gedung sebanyak dua tingkat. Bagian bawah Microlibrari tersebut merupakan panggung kosong yang dapat dimanfaatkan warga sekitar...