#mobil-pengangkut-wisatawan-terjun
Senin , 07 Oct 2024, 16:31 WIB
Polres Kuningan Masih Selidiki Kasus Kecelakaan Kendaraan Wisata yang Terjun ke Jurang
REPUBLIKA.CO.ID, KUNINGAN -- Satlantas Polres Kuningan, Jawa Barat, (Jabar) menyelidiki kasus kecelakaan lalu lintas yang menewaskan empat orang korban di jalur objek wisata Desa Setianegara, Kecamatan Cilimus, Kuningan, Ahad (6/10) sore. “Kecelakaan...
Senin , 07 Oct 2024, 13:55 WIB
Mobil Bak Terbuka Rombongan Ibu-Ibu Terjun ke Jurang, Empat Orang Meninggal
REPUBLIKA.CO.ID, KUNINGAN – Empat orang meninggal dunia saat mobil bak terbuka yang mereka tumpangi terjun ke jurang di Jalan Desa Setianegara, Kecamatan Cilimus, Kabupaten Kuningan, Ahad (6/10/2024) sore. Selain korban meninggal, beberapa orang lainnya mengalami luka-luka. Peristiwa tersebut terjadi tak jauh dari objek wisata DH Garden Desa Setianegera, sekitar pukul 16.30 WIB. Para korban merupakan rombongan ibu-ibu yang baru saja selesai...