Advertisement
#mud-volcanoes
Jumat , 28 Aug 2020, 01:21 WIB
Dinas ESDM: Semburan Lumpur Kawasan Kesongo Mengandung Gas
REPUBLIKA.CO.ID, BLORA—Letusan dari kawah lumpur yang terjadi di kawasan Kesongo, Desa Gabusan, Kecamatan Jati, Kabupaten Blora tidak hanya menyemburkan lumpur panas. Namun semburan lumpur panas tersebut juga mengandung gas....