#mui-kota-serang
Kamis , 23 Apr 2020, 14:19 WIB
MUI Imbau Warga Kota Serang Tarawih di Rumah
REPUBLIKA.CO.ID, SERANG--Majelis Ulama Indonesia (MUI) Kota Serang mengimbau pelaksanaan shalat tarawih di wilayahnya dilakukan di rumah masing-masing. Keputusan ini dibuat setelah menimbang status Kota Serang yang sudah bisa disebut...
Selasa , 14 Apr 2015, 17:53 WIB
MUI Kota Serang: Yayasan Luqmanul Hakim Sesat
REPUBLIKA.CO.ID, SERANG -- Majelis Ulama Indonesia (MUI) Kota Serang mengeluarkan Fatwa bahwa ajaran Yayasan Luqmanul Hakim (Insan Kamil) di Kompleks Permata Banjar Asri,Cipocok Kota Serang, menyimpang dan sesat. Fatwa tersebut dikeluarkan hari ini, Selasa (14/4). Sekretaris MUI Kota Serang Amas Tajudin menjelaskan seluruh kegiatan dan ajaran yang dilakukan Yayasan Luqmanul Hakim adalah menyimpang. "Dalam Fatwa MUI Ada sebelas kegiatan dan...