#muktamar-tafsir
Kamis , 09 Jan 2020, 18:11 WIB
Tafsir Quran dan Hadis Berperan Bangun Nilai Perdamaian
REPUBLIKA.CO.ID, PROBOLINGGO -- Tafsir Alquran dan Hadis memiliki peran penting dalam membangun nilai perdamaian. Nilai ini diharapkan tidak hanya berlaku di Indonesia tapi juga di dunia."Saya kira peran tafsir...
Kamis , 09 Jan 2020, 18:05 WIB
Muktamar Tafsir Nasional Bahas Perkembangan Isu-Isu Global
REPUBLIKA.CO.ID, PROBOLINGGO -- Universitas Nurul Jadid (Unuja) Probolinggo mengadakan Muktamar Tafsir Nasional 2020 bertemakan “Qur’an And Hadith Values In Promoting Moderate Islam”, Kamis (9/1). Kegiatan ini menghadirkan tiga pemateri utama dan ratusan peserta dari berbagai tempat.Ketua Pelaksana Muktamar Tafsir Nasional, Unuja, Ahmad Fawaid menjelaskan, ide pelaksanaan kegiatan ini dilatarbelakangi keinginan berkontribusi lebih dalam studi Alquran dan Hadits. "Terutama terhadap...